Max Weber, pria kelahiran Jerman tahun 1864 ini adalah salah seorang tokoh yang karya-karyanya banyak dijadikan rujukan para pakar keilmuan dan akademisi setelahnya. Analisisnya yang tajam akan kehidupan sosial dan budaya membuatnya didaulat sebagai salah seorang tokoh yang cukup berpengaruh di bidangnya. Dan, salah satu karya besarnya yang telah diterbitkan serta dijadikan rujukan itu adalah b…
Ada anggapan bahwa agama tidak mampu menggerakkan kehidupan ekonomi, lebih-lebih ekonomi kapitalis. Ini didasarkan pada pemikiran bahwa agama dan ekonomi adalah dua ranah yang memiliki titik sentral dan tujuan berbeda. Di antara keduanya, selamanya tidak akan pernah sejalan. Weber kemudian muncul dengan Die Protestan Ethik Under Giest Des Kapitalis (Etika Protestan dan Semangat Kapitalis), sebu…
Buku ini, merupakan terjemahan dari From Max Weber Essays in Sociology. Terdiri dari 17 bab, buku ini diklasifikasi menjadi 4 bagian. . Dalam Pendahuluan, dideskripsikan biografi lengkap Weber, yang meliputi juga concern politik .dan orientasi orientasi intelektualnya. Bagian Pertama membahas ilmu pengetahuan politik. Bagian Kedua membahas masalah kekuasaan, yang meliputi bahasan tentang: struk…