Keinginan kita untuk meraih sukses sering kali mendapatkan berbagai rintangan. Buku ini akan membantu Anda mendobrak dan mematahkan berbagai belenggu motivasi, yang sadar atau tidak sadar, menghalangi Anda untuk menggapai sukses
Dr. Madan Kataria, pakar pengobatan yang periang dari India, ''Guru Tertawa'' (London Times), adalah seorang dokter andal yang berpraktek di Mumbai, India. Dia seorang perintis gerakan Klub Tawa sedunia dan telah mengembangkan sebuah teknik baru Terapi Tawa berdasarkan sebuah teknik baru Terapi Tawa berdasarkan Yoga, yang membuat setiap orang bisa turut serta dalam tawa kelompok selama 15-20 me…
Sang penulis ingin meluruskan arti kata "cinta" dan siapa yang menjadi subjek dan objek cinta. Cinta yang selama ini dipahami dalam artian yang sangat sempit, yakni cinta antara laki-laki dan perempuan dimaknakan secara lebih luas. Tidak hanya cinta antara laki-laki dan perempuan, tetapi cinta itu juga hadir di dalam sebuah hubungan pertemanan, persahabatan, persaudaraan atau keluarga, dan di d…