Bagian pertama dari buku ini, yaitu Umat Diaspora dalam Kitab Suci membahas tentang Para Perantau demi Tuhan, Benih Terpencar yang Tumbuh, Tugas Kebanggaan Gereja, serta Gereja Diaspora Gereja Para Martir. Sedangkan bagian kedua, Gereja Diaspora Gereja Para Martir membahas tentang Gereja Negara, Gereja demi Kerajaan Tuhan, Mempersiapkan Hari Depan, serta Kembali ke Panggilan Asli.
Mengetengahkan ajaran dan Hukum Gereja Katolik mengenai perkawinan sebagaimana digali Gereja dari hukum kodrat, hukum pewahyuan, dan dari perutusan Yesus Kristus. Isinya tidak bertujuan menampilkan paham yang konservatif, melainkan sebuah paham dan prinsip yang benar mengenai perkawinan yang diharapkan menjadi "Kabar Gembira tentang Keluarga".
ALLAH memiliki rancangan indah bagi perkawinan Anda. Sudahkah Anda menemukannya? Apa ajaran Gereja Katolik tentang Hubungan Intim, Cinta dan Perkawinan? Apakah Ajaran Gereja Katolik kuno dan ketinggalan zaman serta tidak relevan lagi dengan zaman modern sekarang ini? Buku ini akan menjawab pertanyaan-pertanyaan mendasar tersebut sekaligus mau menegaskan bahwa apa yang diajarkan Gereja mengenai …
Apakah hubungan antara agama dan kekerasan? Apa artinya jika kita mewartakan bahwa Allah dinyatakan (diwahyukan) dalam dunia yang banyak agama dan ditengah kekerasan yang tiada henti-hentinya? Kerya Leo D. Lefebure ini menjawab pertanyaan-pertanyaan tersebut dengan membuka ““selubung suci”” mitos yang berkaitan dengan pernyataan Allah dan kekerasan, sekaligus memberikan cahaya baru atas…