Buku ini merupakan sebuah karya spektakuler pada akhir abad 20 dan awal abad 21 di bidang teologi dari seorang Brueggemann. Segar, menyeluruh dan menggugah! Inilah kesan terdalam bila membaca buku ini. Dalam buku ini kita menemukan teologi Perjanjian Lama yang paling lengkap dan paling penting yang muncul dari latar belakang Amerika pada abad ini. Kegairahan penulis dan sering kali juga berbaga…
Banyak orang Kristen di dalam dunia yang modern ini hidup dalam situasi keagamaan yang majemuk. Mereka terus-menerus ditantang, didalam banyak tingkatan, untuk menghubungkan diri dengan orang-orang berkepercayaan lain. Tetapi apakah Alkitab mendukung hidup dalam dialog? Ini adalah masalah yang "Alkitab dan Orang-orang Berkepercayaan Lain" berusaha untuk menjawabnya. Buku-buku "IMAN SESAMAKU DAN…
Buku praktis untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan sederhana tentang Alkitab: asalnya, sejarahnya, bagian-bagiannya, penulisnya, perbedaan Alkitab Katolik-Protestan, dan hal-hal lain semacam itu. Cocok untuk pegangan katekis dan guru agama.
Alkitab merupakan batu pijakan dari dua agama, Yudaisme dan Kristianitas, dan merupakan suatu karya sastra klasik agung dunia. Alkitab ditulis berabad-abad yang lalu, namun berjuta-juta manusia di bumi sekarang masih membacanya dengan penuh semangat.