Menandai peringatan ke-12 tahun dimulainya masa kepausan Paus Fransiskus, buku ini menyajikan tinjauan singkat-sintesis dari dokumen-dokumen penting Paus Fransiskus. Disusun secara menarik bagi pembaca yang ingin menelusuri wawasan mendalam Paus Fransiskus. Sebagai ringkasan, buku ini berusaha untuk secara setia menangkap pemikiran Paus Fransiskus dan membimbing Anda pada pemahaman dan apres…
Sahnya perkawinan ditentukan oleh tiga hal pokok, yaitu pasangan nikah (subjeknya), kesepakatan antara dua belah pihak (konsensusnya), dan tata peneguhannya (formanya). Bagi orang Katolik, agar perkawinannya sah harus memenuhi ketiga hal pokok tersebut. Bagi yang sudah menikah dan ternyata pada waktu menikah ada kekurangan atau kelalaian dan bahkan kesengajaan sehingga tidak memenuhi persyarata…
Sosiologi Pendidikan berusaha meneropong pendidikan berdasarkan perspektif sosiiologi. Uraian diawali dengan dengan membahas tema tentang Mengenal Sosiologi. Dalam bagian ini diuraikan pengertian sosiologi, sejarah perkembangan sosiologi, metode penelitian sosiologi, dan teori-teori sosiologi. Kemudian uraian dialanjutkan dengan membahas studi sossiologis tentang pendidikan, fungsi-fungsi pendi…
Setiap profesi selalu berhubungan dengan etika (menyangkut nilai, norma, dan kewajiban moral) karena senantiasa mempunyai implikasi moral. Dalam pendidikan untuk suatu profesi biasanya diberikan perhatian khusus pada segi moral itu. Perhatian ini juga tampak dalam kenyataan bahwa hampir setiap profesi memiliki kode etik. Beberapa fakta ini menunjukkan adanya kaitan hakiki antara suatu profesi d…
Buku ini tercipta atas kesadaran penulis terhadap keberagaman peserta didik di kelas yang tentunya memiliki kebutuhan belajar yang berbeda-beda. Oleh karenanya tentu diharapkan guru dapat memberikan pola dan pendekatan yang sesuai dengan kebutuhan belajar peserta didik. Dan dengan bangga penulis menyusun buah-buah pikiran itu dalam sebuah buku yang berjudul Penerapan Model Pembelajaran Berdifer…
Pada prinsipnya, model pembelajaran disusun berdasarkan berbagai prinsip atau teori belajar sebagai pijakan dalam pengembangannya. Para ahli menyusun model-model pembelajaran berdasarkan teori psikologi dan sosiologi, analisis sistem atau teori lain (Joyce & well 1980). Dengan demikian teori-teori belajar yang menjadi dasar atau pijakan dari model pembelajaran akan diuraikan secara detail…